Jumat, 28 Desember 2012

PR BESAR BAGI PEMUDA MUHAMMADIYAH HARJOSARI

Ngomongin tentang PE-ER memang sedikit melelahkan, mendengarkannya saja sudah bosan, terlebih teringat bahkan ada yang sampai terbawa mimpi.....!!!

Akh, itu mah kiasan lebay, kapan kelarnya kalau hanya diomongin, didengarkan, dan diingat sampai dibawa lagi ke mimpi pula, mulailah dengan mengerjakannya dan jangan lupa mambaca bissmillahirrahmanirrahim...!!!

Kapan ??????
Segera, ya secepatnyalah biar tak jadi beban pikiran yang berlarut-larut yang berakhir basi nantinya...!!!

Ne sedikit cerita PE-ER tentang PRM Harjosari, semangat yang luar biasa bagi sahabat PM Harjosari dalam merencanakan program-programnya yang dibarengi dengan rutinitas masing-masing PRM, walaupun rutinitas masing-masing cukup beragam,  tetapi PRM tetap Axis dalam menjalankan program-programnya.

PE-ER terbesarnya bukan didalam program-programnya, tetapi menjaga dan melestarikan semangat disetiap para PRM, kita sebut saja para PRM sebagai tunas muda, dimana tunas muda ini perlu perawatan yang ekstra, baik dari pupuk, air, maupun dari gangguan hama lainnya dan yang berakhir dengan do'a dan berserah kepadaNya.

"Lebih baik mencegah dari pada mengobatin", ini suatu kalimat yang sepertinya tak asing lagi bagi kita, tapi untuk mengaplikasikannya sangat jarang terjadi, hmmmmm...!!!

Sebenarnya penulis disini bertujuan meminta pertolongan bagi para pembaca untuk mengerjakan PE-ER besar ini, harap maklum, penulis masih amatiran dengan PE-ER yang beginian, kalau ada saran, tips, atau nasehat yang dapat membangun semangat lebih bagi para PRM atau setidaknya mempertahankan untuk jangka waktu yang tak terbatas.,.,., heheheheee,.,. ngarep...

Tidak ada komentar:

Posting Komentar